Profil
Visi Sekolah : Menghasilkan tamatan yang beriman, berbudi luhur dan berprestasi |
1. Menciptakan suasana agamis di lingkungan intern dan ekstern sekolah |
2. Mengoptimalkan kegiatan belajar mengajar di kelas dengan menggunakan kurikulum memenuhi standar nasional pendidikan |
3. Menumbuhkan kesadaran siswa untuk secara ikhlas menjalankan ibadah menurut agamanya masing-masing |
4. Menumbuhkembangkan semangat untuk beraktivitas dalam kegiatan keagamaan dengan nuansa penuh toleransi |
5. Memberdayakan seluruh sumber daya sekolah |
6. Menciptakan suasana lingkungan belajar mengajar yang kondusif |
7. Mendorong dan membantu siswa untuk mengembangkan bakat dan minatnya secara optimal untuk mencapai standar kompetensi lulusan |
8. Menciptakan suasana pergaulan yang santun saling mengasihi dan menghormati diantara warga sekolah |
9. Menumbuhkan rasa kepedulian , rasa kepemilikan, rasa tanggung jawab, dan rasa kebanggaan terhadap sekolah |
10. Menumbuh kembangkan rasa kreativitas siswa dalam bidang ketrampilan daan kesenian |
11. Menumbuh kembangkan ketrampilan siswa dalam bidang olahraga |
12. Menciptakan lingkungan belajar yang tertib, bersih, sehat, indah, nyaman, dan aman |
13. Memenuhi sarana prasarana bidang akademik dan non akademik |
14. Memiliki guru yang memenuhi standar kualifikasi pendidikan yang ditetapkan |